BRIDA Makassar Dorong Riset dan Inovasi Majukan Kota. Badan Riset dan Inovasi D…

BRIDA Makassar Dorong Riset dan Inovasi Majukan Kota.

Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA) yang dahulu dikenal dengan Balitbangda merupakan unsur penunjang urusan pemerintahan lingkup penelitian dan pengembangan.

Sebagai entitas baru unit riset dan inovasi di daerah kehadiran BRIDA diharapkan menjadi pengungkit pertumbuhan ekonomi, organisator dan kolaborator untuk memecahkan permasalahan berbasis riset.

Saat ini ada beberapa daerah yang sudah atau sedang melakukan proses membentuk BRIDA. Dan Pemkot Makassar merupakan daerah/kota pertama di Indonesia Timur yang merubah Balitangda menjadi BRIDA.

Seperti apa dan bagaimana progress yang dilakukan BRIDA Makassar saat ini dalam mendorong riset riset dan inovasi yang mampu membawa manfaat terhadap pembangunan kota? Selengkapnya kita simak dalam obrolan kesayangan kita semua Bappeda Corner bersama kepala BRIDA Kota Makassar, Nirwan Nisman Mungkasa, ST., M.AP.

Kilk link di bio, jangan lupa share, like and subscribe ya!

#bappedacorner #bappedakotamakassar #bridamakassar #risetinovasi

 

Bappeda Makassar